Monday, 22 April 2013


Berbeda dari Post terdahulu, kali ini saya akan membahas sedikit tentang Drama Drama yang pernah dibintangi oleh Shin Se-Kyung.
Maklum Ane sedikit Doyan dengan Artis korea yang satu ini jadi Ane pengen Bahas sekilas drama drama yang pernah dibintangi olehnya.
Oke deh, langsung aja cekidot yang pertama:

1.When Man's a Love (2013)

Film ini merupakan drama terbaru yang dibintangi Shin Se-kyung, dan masih ditayangkan di MBC. sedangkan plot drama ini menceritakan seorang  gangster dengan masa lalu yang menyakitkan bernama Han Tae Sang (Song Seung Hun). Dia kemudian bertemu dan jatuh cinta dengan Seo Do Mi (Shin Se Kyung) yang seorang wanita muda yang miskin namun pekerja keras. Sementara itu, Lee Jae Hee (Yun Woo Jin) adalah seorang pemuda yang percaya diri yang digunakan untuk menjadi teman Han Tae Sang tapi berbalik untuk menyainginya setelah itu. Ia juga jatuh cinta dengan Seo Do Mi.
Namun perjalan cinta mereka tak mudah, Karena Seo Do Mi juga diam diam menyukai orang lain yang bernama Lee Jae Hee(Yun Wo Jin). Film Ini memberikan nuansa yang mebuat penasaran. jadi tak salahnya jika kita menunggu setiap minggunya.

2. Fashion King (2012)

Ini merupkan salah satu drama film Shin Se-Kyung yang bikin ane ilfill akhir ceritanya. Shin Se-kyung yang berperan sebagai Lee Ga Young adalah seorang gadis keluaran SMA yang mempunyai cita cita menjadi desainer kelas dunia, ia berencana kuliah di Sekolah Fashion ternama di New York dengan bantuan Beasiswa karena keahliannya. Tapi setelah diamati film ini menonjolkan persaingan didunia fashion antara Jae Huk (Lee Je Hoon) dan Young Gul (Yoo Ah In). Film ini dibintangi juga oleh Yuri SNSD dan mendapat rating yang lumayan tinggi dinegri gingseng itu dibanding dengan Film LOVE RAIN yang dibintangi oleh bintang SNSD lain YoonA dan Jang Geun Suk. tapi secara jujur ane Lebih Suka film Love Rain. Hahhahaha



Secara garis besar ane gak tahu tentang Film yang satu ini, salah satu faktornya mungkin karena episodenya yang begitu panjang. tapi sedikit informasi disini Shin Se-Kyung muncul di eps 49(Cameo).

4. High Kick: Revenge of the Short Legged (2012)

Satu lagi drama korea yang dibintangi oleh Shin Se-kyung sebagai Cameo, dia muncul di eps 75. Dan lagi lagi ane gak tahu banyak tentang drama korea yang satu ini.

5. Deep Rooted Tree (2011)
 

Cerita ini sebenarnya adalah adopsi dari sebuah Novel yang judulnya tidak beda jauh yaitu "Tree With Deep Roots" buatan Lee Jeong-Myeong. Pekerjaan yang menyoroti pembunuhan berantai selama 7 hari sebelum pengumuman dari script Korea. Serangkaian pembunuhan terjadi selama pemerintahan Raja Sejong. Seperti Kang Chae Yoon yang sedang menyelidiki kasus ini semakin dekat ke akar kebenaran, ia menemukan dirinya terlibat dalam sebuah konspirasi besar di balik pembunuhan berantai yang melibatkan kelompok jenius yang bersedia untuk mempertaruhkan nyawa mereka menuju tujuan mereka / tujuan dan rahasia kekuatan yang akan mengganggu jalannya penyelidikan. Disini Shin Se-Kyung berperan sebagai So Yii.

6. High Kick Through the Roof (2009)

Shin Se Kyung dan Shin Shin Ae (Seo Shin Ae) adalah sepasang saudara yang datang untuk bekerja sebagai pembantu di perusahaan pangan Presiden, rumah Lee Ming Jae setelah ayah mereka utang yang sarat dengan 'Shin Dal Ho' (Jung Seok Yong) kabur meninggalkan mereka untuk berjuang sendiri. Karena saudara menjalani hidup mereka di pegunungan, segala sesuatu di kota (di luar dunia) keduanya baru dan aneh bagi mereka khususnya untuk adik 'Shin Ae'. Hidup bersama dengan Presiden Lee adalah putrinya 'Lee Hyun Kyung', Anak mertua 'Jung Bo Suk', Dokter untuk-menjadi anak 'Lee Ji Hun', cucu 'Jung Juni hyuk' yang merupakan siswa SMU dan grand-putri 'Ri Hae Jung'. sekolah deen Juni Hyuk Kim Ja Ok 'jatuh cinta dengan Presiden Lee yang janda. Lagi lagi drama ini merupakan drama dengan episode yang panjang yang diperani oleh Shin Se-Kyung.

7. Queen Seondeok (2009)
Dalam film ini Shin Se-kyung berperan sebagai tuan putri muda Cheonmyeong. Drama menceritakan kehidupan kerajaan pertama dikorea yang dpimpin oleh seorang wanita. Nama kerajaan itu adalaha kerajaan SIILA. dia berperan sebagai seoarang kembaran dari pemeran utama yaitu putri Deokman (Lee Yu-Won).

8. Land (2005)
Ini satu satunya film Shin Se-Kyung yang ane gak pernah tahu jejaknya. Ane dapetin judul film ini dari om wiki.. :)
Dari sekian drama dan film yang dibintangi oleh Shin Se-kyung, digadang gadangkan Shin Se-kyung mulai melejit namanya dari film Fashion King yang tayang pada tahun lalu.

Maaf kalau ada salah salah kata, posting atau informasi dari catatan ane..

Mohon kriktikan dan Dari para pembaca. :)



 

No comments:

Post a Comment

DMCA Protected

DMCA Protected

DMCA Protected